Ssd Komputer Tidak Terbaca

Ssd Komputer Tidak Terbaca

Gunakan port USB yang lain

USB yang rusak menjadi penyebab kenapa

eksternal tidak terbaca. Jika colokan tersebut ada beberapa buah, pindahkan kabel ke

USB lain. Cara ini akan berhasil untuk kembali menghubungkan

Nonaktifkan fitur Disable USB Selective Suspend

Windows memiliki fitur untuk mematikan fungsi dari setiap

USB yang dimiliki komputer. Jika fitur ini diaktifkan,

USB yang diblokir tidak dapat digunakan. Untuk mengatasinya, pengguna bisa menonaktifkan fitur tersebut yang bisa ditemukan pada menu "Control Panel", lalu pilih opsi "Hardware and Sound".

Kontributor: Ilham Choirul AnwarPenulis: Ilham Choirul AnwarEditor: Fadli Nasrudin

Pin dan Slot RAM Kotor

Ini yang biasanya umum terjadi, kebanyakan yang mengalami RAM atau slot RAM kotor adalah pengguna yang jarang atau bahkan tidak pernah membersihkan perangkatnya.

Ya wajar saja sih kalau jadi kotor, soalnya lama kelamaan akan banyak debu yang masuk ke dalam perangkat dan menyebabkan hardware menjadi kotor.

Untuk cara mengatasinya cukup mudah, silahkan lepas RAM dari slotnya. Kemudian bersihkan bagian pin (kuningan RAM) dengan menggunakan penghapus karet sampai bersih.

Bersihkan juga slot RAM menggunakan kuas sampai bersih. Setelah itu, silahkan pasang kembali RAM pada slotnya. Untuk langkah singkatnya kira-kira seperti ini:

Silahkan coba nyalakan perangkat Anda apakah RAM sudah terbaca atau belum. Jika memang belum, silahkan simak cara selanjutnya.

RAM atau Slot RAM Rusak

Kerusakan pada RAM dan Slot RAM bisa saja terjadi. Namun, ketika Anda sudah mencoba cara pertama dan tidak bisa, jangan langsung beranggapan kalau RAM atau slot RAM Anda rusak karena itu belum pasti.

Di bawah ini adalah tips yang dikutip dari website itkoding untuk mengatasi masalah tersebut.

Silahkan coba RAM milik Anda di laptop atau komputer teman Anda yang memiliki slot RAM sama, jika RAM Anda DDR3 ya silahkan coba di slot DDR3. Jika ternyata bisa, kemungkinan slot RAM Anda yang bermasalah.

Namun tunggu dulu, silahkan coba pasang RAM teman Anda di laptop atau komputer Anda. Jika memang ternyata tidak bisa, silahkan simak cara selanjutnya.

Sekadar info tambahan, sebagian besar laptop saat ini sudah memiliki 2 slot RAM. Jadi, kita bisa cek menggunakan salah satu slotnya. Biasanya, proses shutdown dan restart akan lama ketika salah satu RAM tidak terbaca.

Ini sering ditemui pada RAM DDR3. Mungkin Anda mengira bahwa semua RAM DDR3 itu sama saja, padahal tidak. Jika Anda perhatikan, RAM DDR3 ada 2 jenis yaitu DDR3 dan DDR3L.

Tambahan huruf L itu kepanjangan dari Low Voltage. Masalah ini biasanya terjadi pada laptop yang baru ganti RAM dan tidak memperhatikan apakah RAM tersebut biasa atau low voltage.

Cara mengatasinya adalah memasang RAM yang sesuai dengan laptop Anda. Jika laptop Anda support RAM DDR3L ya pasang DDR3L. Jika support RAM DDR3 ya pasang DDR3. Karena jika RAM DDR3L dipasang di laptop RAM DDR3 tidak akan bisa.

Kenapa? karena tegangannya berbeda. RAM DDR3 memiliki tegangan 1.5 volt sedangkan DDR3L memiliki tegangan 1.3 volt. Kira-kira seperti itu.

Jika sebelumnya Anda menggunakan RAM 2GB dan ingin upgrade menjadi 8GB, mungkin benar saja ketika RAM tidak terbaca sepenuhnya (usable) jika laptop Anda masih 32-bit.

Bagi yang ingin menggunakan RAM di atas 4GB, maka disarankan untuk menggunakan versi Windows 64-bit. Bagi yang belum tahu cara mengetahuinya, silahkan baca cara mengetahui bit laptop.

Jika sudah mengetahui bit laptop / Windows yang Anda gunakan, berarti sudah mengetahui cara penyelesaiannya. Jika laptop Anda masih menggunakan Windows 32-bit dan ingin menggunakan RAM di atas 4GB, maka solusinya upgrade menjadi Windows 64-bit.

Untuk melakukan upgrade caranya sangat mudah, Anda bisa melakukan install ulang saja. Untuk referensi, silahkan baca cara install ulang Windows 10.

Nah, mungkin hanya ini saja artikel mengenai cara mengatasi RAM tidak terbaca di laptop dan komputer. Semoga artikel ini bisa bermanfaat dan membantu menyelesaikan permasalahan Anda.

tirto.id - Keterbatasan penyimpanan data di hard disk internal komputer, baik laptop atau PC, masih bisa diatasi dengan menyediakan hard disk eksternal. Namun, saat hardisk eksternal tidak terbaca di komputer, bagaimana cara mengatasinya?

Hard disk eksternal merupakan perangkat tambahan yang digunakan untuk sarana penyimpanan data. Perangkat ini tidak perlu ditanam pada motherboard dan sifatnya portable. Seseorang hanya perlu menyambungkannya ke laptop atau PC melalui port USB.

Hard disk eksternal menjadi solusi saat media penyimpanan internal di laptop atau PC kepenuhan. Di sisi lain, keberadaannya juga dapat sebagai perangkat cadangan data (backup). Jika media penyimpanan internal rusak tiba-tiba dan datanya hilang, seseorang masih punya cadangan data di hard disk eksternal.

Kendati demikian, kadang hard disk eksternal pun bermasalah. Saat dikoneksikan ke komputer, keberadaannya tidak terdeteksi di sistem. Penyebabnya perlu ditemukan agar bisa diterapkan solusi yang tepat.

Cara Mengatasi hard disk Eksternal Tidak Terbaca

Cara memperbaiki hard disk eksternal yang tidak terbaca disesuaikan dengan penyebabnya. Kadang dengan penanganan ringan, perangkat sudah bisa terhubung komputer kembali. Namun, jika penyebabnya kerusakan perangkat yang parah, bisa saja data di dalamnya tidak dapat diselamatkan.

Berikut beragam cara memperbaiki hardisk eksternal yang tidak terbaca di komputer.

Penyebab RAM Tidak Terbaca

Kalau pengalaman saya pribadi, kebanyakan penyebab RAM tidak terbaca adalah karena pin RAM kotor saja. Namun ada juga penyebab lain yang pernah saya alami. Di bawah ini adalah beberapa penyebab dan cara mengatasi RAM yang tidak terbaca:

Kenapa Hardisk Eksternal Tidak Terbaca?

Alasan hard disk eksternal tidak kebaca dipicu oleh banyak hal. Pengguna perlu memperhatikan hal agar bisa ditangani sesuai penyebabnya. Berikut berbagai hal yang membuat hard disk eksternal tidak terbaca oleh komputer:

Gunakan kabel USB lain

USB yang dapat menjadi kendala tidak terbacanya

eksternal. Masalah itu bisa saja berasal dari kabel. Kabel USB yang dimungkinkan dapat rusak. Saat

eksternal tidak terbaca di komputer padahal biasanya normal, coba ganti kabelnya sebelum dicolok ke

Inisialisasi drive

eksternal baru atau telah dinonaktifkan inisialisasinya, perlu dilakukan inisialisasi

baru. Bisa jadi masalah hardisk eksternal tidak terbaca dapat dipecahkan dengan opsi ini.

Melakukan inisialisasi disk tidak serta merta menghapus semua berkas di dalamnya, kecuali diterapkan pembuatan drive baru atau memformat hard disk. Meski demikian, sebaiknya hard disk eksternal yang akan diinisialisasi dalam keadaan kosong dari data.

Lakukan format ulang pada hard disk eksternal

eksternal ada kalanya bermasalah tanpa diduga. Perangkat menjadi tidak terbaca ke komputer di sebagian datanya karena

. Jika pemicunya karena hal itu, proses format ulang mungkin diperlukan.

Perlu diingat, format ulang akan membuat data di dalam hard disk eksternal akan hilang. Pastikan langkah ini menjadi pilihan terakhir jika memang solusi lainnya tidak berhasil diterapkan. Terapkan pencadangan data terlebih dahulu sebelum melakukannya.